WILASA ABHIMANGGALA: AMPUNLAH IBUNDA LIRIK

AMPUNLAH IBUNDA LIRIK

 Lagu : Lim Lak Nio
 Syair : Ong Tiang Biauw

Ampunlah ibunda, segala kesalahan
Yang telah ku buat, pada masa yang lalu
Kar’na-ku belum sadar, mana betul dan salah
Nasehat-Mu ku langgar, akibat ku celaka

Ibu penuh kasih, sayang pada anaknya
Berani berkorban, untuk membela saya
Tapi-ku mendurhaka, baik-ku sangka salah
Hingga ibu berdukha, oh ampunlah ibunda

Kini aku insap, susah payah ibunda
Merawat mendidik, agar anaknya jaya
‘Ku sadar dan berjanji, pada diri sendiri
Rajin membina diri, menurut pesan ibu

Terima kasih atas kunjungan Anda.
/||\ Semoga Anda Berbahagia /||\

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Postingan Unggulan

Armada - Awas Jatuh Cinta Lirik Chord

Chord dan Lirik Lagu Chord dan Lirik Lagu: Armada - Awas Jatuh Cinta Semoga Anda Berbahagia, Panjang Umur dan Re...

Postingan Populer